Tuesday, December 6, 2011

Lirik Lagu Notku - Tulalit

Rabu, 07 Mei, 2025 - Kilas Lirik Lagu - Selamat datang sahabat lirik lagu Kilas Lirik Lagu! Kali ini Kilas Lirik Lagu akan membagikan postingan terbaru lagi. Pada postingan yang berjudul Lirik Lagu Notku - Tulalit, silahkan menikmati dan bagikan ini jangan biarkan orang terdekat anda tidak tahu. Ayo langsung saja disimak baik-baik postingan ini!

Lirik Lagu Notku - Tulalit

Say, kamu lagi nagapain saat ku meneleponmu
Tak pernah engkau menjawab
Say, kamu sibuk nagapain
Apakah kamu mikirin diriku kangen padamu

Tiap kali ku sms kamu
Tiap kali ku telepon kamu
Namun tak pernah ada jawabmu
Terkadang (nomer yang anda tuju sedang diluar jangkauan)

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Bikin sebel hatiku, bikin kesel diriku
Tak rindukah kau padaku

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Meski cuma misscall, bikin aku dongkol
Tak pernah engkau membalas, sama sekali

Tiap kali ku sms kamu
Tiap kali ku telepon kamu
Namun tak pernah ada jawabmu
Terkadang (nomer yang anda tuju sedang diluar jangkauan)

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Dimanakah gadisku, bikin kesel diriku
Tak rindukah kau padaku

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Meski cuma misscall, bikin aku dongkol
Tak pernah engkau membalas... sama sekali

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Bikin sebel hatiku, bikin kesel diriku
Tak rindukah kau padaku

Tulalit tulalit selalu tulalit
Tak pernah ada beritamu
Meski cuma misscall, bikin aku dongkol
Tak pernah engkau membalas... sama sekali...
Lirik Lagu Terbaru Notku - Tulalit

Foto Notku - Tulalit
Lirik Lagu Notku - Tulalit
Disqus Comments